Dinas Lingkungan Hidup menghadiri kegiatan Rapat Kerja Teknis Pengendalian Perubahan Iklim Regional Wilayah Kalimantan di Hotel Grand Senyiur, Balikpapan tanggal 20-22 Juli 2023 dengan tema "Peran Provinsi dan Kabupaten/Kota Dalam Mendukung Capaian NDC Melalui Aksi Adaptasi dan Mitigasi di Tingkat Tapak".
Kegiatan yang berlangsung meliputi penyampaian materi berupa (Strategi capaian NDC, Nilai Ekonomi Karbon, Peluang Pendanaan Perubahan Iklim,Inventarisasi GRK, Proklim, Strategi pengendalian dan antisipasi Karhutla ), coaching clinic berupa (SRN, SIGN SMART, SIDIK dan RAD, Proklim, SIPONGI+, Nilai Ekonomi Karbon, Pembayaran Berbasis Kinerja) serta kunjungan ke lokasi pembangunan IKN yang menerapkan prinsip foresty city.
Dari rakerteknis diharapkan pemerintah kab/kota secara konsisten dapat menurunkan emisi gas rumah kaca dan aksi adaptasi mitigasi ditingkat tapak dapat mendukung penurunan emisi gas rumah kaca.
Dinas lingkungan hidup bersama pemerintah kelurahan Kupang melaksanakan kegiatan Jumat bersih dengan membersihkan sampah – sampah di sepanjang jalan H Hasan Basri, tepatn...
Dinas Lingkungan Hidup Kab Tapin melaksanakan peningkatan kapasitas program kampung iklim (Proklim) pada 15 lokasi dikabupaten Tapin tahun 2024.Tujuan acara ini adalah un...
Rantau,- Dinas Lingkungan Hidup Kab.Tapin melaksanakan Kegiatan Pembinaan calon sekolah Adiwiyata Mandiri dan Nasional Tahun 2024 oleh Tim Adiwiyata Kabupaten Tapin berte...
Rantau,- Dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional Tahun 2024 Dinas Lingkungan Hidup Kab.Tapin melaksanakn kegiatan pembersihan sampah di sepanjang jalan datu...